Visitasi Asesor LAMEMBA
- Kategori: Berita
- Diperbarui pada Selasa, 21 November 2023 10:57
- Diterbitkan pada Selasa, 21 November 2023 10:56
- Ditulis oleh indah
- Dilihat: 390
- 21 Nov
Samarinda, 21 November 2023 Labkom Untag Samarinda mendapat Visitasi kunjungan dari pak Dr. Palti Marulitua Sitorus dari Univ. Telkom Bandung yang merupakan Asesor LAMEMBA yang ditunjuk untuk memvisitasi Prodi Magister Manajemen Untag Samarinda, dalam kunjungan ke labkom tersebut bapak Dr. Palti menanyakan kegiatan yang apa saja yang di agendakan di labkom dalam upaya meningkatkan kemampuan dan keterampilan mahasiswa, Sertifikasi Microsoft merupakan salah satu kegiatan rutin Labkom guna membantu menyiapkan lulusan mahasiswa yang mempunyai skill komputerisasi yang baik.